Pages

Asalamualaikum

Semoga dengan adanya blog ini menjadikan kami kian dekat dengan anda

Senin, 30 September 2013

Peraturan Cek-in Lion Air

NAMA PENUMPANG PADA RESERVASI DAN TICKET HARUS SAMA DENGAN NAMA PADA KARTU IDENTITAS. SELURUH CALON PENUMPANG HARUS MENUNJUKKAN KARTU IDENTITAS KEPADA PETUGAS PASASI PADA SAAT MELAKUKAN CHECK-IN. APABILA NAMA DI RESERVASI DAN TICKET TIDAK SAMA DENGAN NAMA PADA KARTU IDENTITAS MAKA CALON PENUMPANG TERSEBUT TIDAK DAPAT DIPROSES CHECK-IN. Waktu Cek In Check-in Counter dibuka 2 Jam sebelum jam keberangkatan. Check-in Counter...

Rabu, 25 September 2013

Rafie Tour And Travel

Rafie Tour and Travel adalah perusahaan yang berjalan dibidang Tour dan Travel hanya saja saat ini perusahaan ini difokuskan pada tiketing pesawat dan kapal. Seiring dengan perkembangan teknologi informasi dan komunikasi yang semakin buming dikalangan masyarakat kita, Rafietour mencoba mengerti dan memawas diri untuk mengikuti perkembangan jaman serta mencoba semakin dekat dengan para konsumen.  Dengan usia yang masih belia Rafietour tak...

Selasa, 24 September 2013

Sejarah AIR ASIA

Awalnya AirAsia dimiliki oleh DRB-HICOM milik Pemerintah Malaysia namun maskapai ini memiliki beban yang berat dan akhirnya dibeli oleh mantan eksekutif Time Warner, Tony Fernandes, dengan harga simbolik 1 Ringgit pada 2 Desember 2001. Tony melakukan turnaround dan AirAsia berhasil membukukan laba pada 2002 dengan berbagai rute baru dan harga promosi serendah 10 RM bersaing dengan Malaysia Airlines. Pada 2003, dibukalah pangkalan kedua di Bandara...

Sejarah GARUDA INDONESIA

Nama “Garuda” diberikan oleh Presiden Soekarno di mana nama tersebut diambil dari sajak Belanda yang ditulis oleh penyair terkenal pada masa itu, Noto Soeroto; "Ik ben Garuda, Vishnoe's vogel, die zijn vleugels uitslaat hoog bovine uw einladen", yang artinya, “Saya Garuda, burung Vishnu yang melebarkan sayapnya tinggi di atas kepulauan Anda”. Untuk informasi lebih lanjut mengenai tujuan dan harga bisa langsung kunjungi website yang telah kami...

Sejarah MERPATI

Merpati Nusantara Airlines atau selanjutnya dikenal dengan nama Merpati Nusantara yang selanjutnya dikenal sebagai Merpati dengan kode penerbangan MZ adalah salah satu perusahan penerbangan nasional domestik di Indonesia. Pernah beberapa tahun yang lalu menerbangan rute rute regional Asia Tenggara dan Australia. Maskapai ini masuk penilaian kategori 1 (kinerja sangat baik) dari Kementerian Perhubungan[1]. Merpati mendapatkan penilaian bintang...

Sejarah SRIWIJAYA AIR

PT SRIWIJAYA AIR lahir sebagai perusahaan swasta murni yang didirikan oleh Chandra Lie, Hendry Lie, Johannes Bunjamin, dan Andy Halim. Sriwijaya air kemudian memulai usahanya dengan bermodalkan satu armada Boeing 737-200. Beberapa tenaga ahli yang turut menjadi pionir berdirinya Sriwijaya Air diantaranya adalah Supardi, Capt. Kusnadi, Capt. Adil W, Capt. Harwick L, Gabriella, Suwarsono dan Joko Widodo. Pada tahun 2003, tepat pada hari...

Sejarah CITILINK

Citilink (PT Citilink Indonesia) adalah sebuah maskapai penerbangan berbiaya murah dan anak perusahaan Garuda Indonesia. Perusahaan ini berdiri tahun 2001 sebagai Unit Bisnis Strategis (SBU) dan difungsikan sebagai salah satu alternatif penerbangan berbiaya murah di Indonesia. Sejak tanggal 30 Juli 2012 Citilink secara resmi beroperasi sebagai entitas bisnis yang terpisah dari Garuda Indonesia setelah mendapatkan Air Operator Certificate (AOC)....

Sejarah LION AIR

PT Lion Mentari Airlines, beroperasi sebagai Lion Air adalah maskapai penerbangan swasta terbesar di Indonesia, dimana maskapai penerbangan ini menguasai sebagian besar pangsa pasar domestik. Berkantor pusat di Jakarta, Indonesia, Lion Air terbang ke kota-kota di Indonesia, Singapura, Vietnam, Malaysia dan Arab Saudi. Basis utama dari maskapai penerbangan ini adalah Bandar Udara Internasional Soekarno-Hatta, Jakarta. Maskapai ini mengoperasikan...